Sobat pembaca, di postingan yang perdana ini, Admin suguhkan puisi bebas tentang Indonesia. Puisi yang berjudul "Suara Hati Rakyat" adalah hasil karya Masyhuri.
Suara Hati Rakyat
Indonesia tercinta, bangsa bahari
Bumi nan subur rakyat nan makmur
Saat itu, penuh dengan kedamaian di setiap sudut negeri
Indonesia yang sakti
Terbentuk dari perangai keramah-tamahan
Indonesia yang indah oleh keragaman adat budayanya
Dan Indonesia yang jaya karena kristalisasi keringat dan darah...serta nyawa para pejuangnya
Indonesia oh Indonesia, di mana kini pesonamu, budi pekerti dan kejayaanmu...
Rakyatmu kini, nyaris tak lagi mengenali..., selain engkau yang sudah tercabik-cabik oleh banyaknya penghianatan dan kemunafikan....
Hingga peradabanmu menjelma...
Kemakmuran dibuat hancur
Keadilan sosialmu...
Hanya menjadi nyanyian klasik dari penguasamu...
Sedangkan rakyatmu?,...hanya sebagai penyumbang suara yang tak pernah didengarkan
Oh Indonesia
Penguasamu berpesta
Rakyatmu meronta.
Kebumen, 9 Maret 2017
Masyhuri
Baca juga Puisi untuk Presiden Jokowi
Suara Hati Rakyat
Indonesia tercinta, bangsa bahari
Bumi nan subur rakyat nan makmur
Saat itu, penuh dengan kedamaian di setiap sudut negeri
Indonesia yang sakti
Terbentuk dari perangai keramah-tamahan
Indonesia yang indah oleh keragaman adat budayanya
Dan Indonesia yang jaya karena kristalisasi keringat dan darah...serta nyawa para pejuangnya
Indonesia oh Indonesia, di mana kini pesonamu, budi pekerti dan kejayaanmu...
Rakyatmu kini, nyaris tak lagi mengenali..., selain engkau yang sudah tercabik-cabik oleh banyaknya penghianatan dan kemunafikan....
Hingga peradabanmu menjelma...
Kemakmuran dibuat hancur
Keadilan sosialmu...
Hanya menjadi nyanyian klasik dari penguasamu...
Sedangkan rakyatmu?,...hanya sebagai penyumbang suara yang tak pernah didengarkan
Oh Indonesia
Penguasamu berpesta
Rakyatmu meronta.
Kebumen, 9 Maret 2017
Baca juga Puisi untuk Presiden Jokowi